Ibadah ini menjadi sarana untuk memperkuat mental dan fisik agar siap menjalani puasa selama satu bulan penuh. Selain itu, momen Nisfu Syaban juga dimanfaatkan untuk memperbanyak doa, memohon ampunan, dan melakukan introspeksi diri.
Bagi sebagian umat Islam, Nisfu Syaban juga dianggap sebagai waktu yang tepat untuk memperbaiki hubungan dengan sesama dan mendekatkan diri kepada Allah SWT.
Niat Puasa Nisfu Syaban
Niat merupakan unsur penting dalam pelaksanaan puasa. Untuk puasa Nisfu Syaban, niat dapat dilakukan sejak malam hari atau di siang hari dengan syarat tertentu.
Niat Puasa Nisfu Syaban Malam Hari
















