4. Pemindaian dokumen di Android
Kini fitur WhatsApp bisa digunakan oleh pengguna Android yakni bisa memindai, memotong, hingga mengirimkan dokumen langsung via aplikasi WhatsApp.
Hal ini tentu akan memudahkan pengguna dalam mengirimkan berbagai dokumen kepada pengguna lainnya.
5. Tema chat berbasis AI
Fitur lainnya yang mungkin masih jarang diketahui yakni kinj WhatsApp dapat mendesain tampilan chat sendiri.
Hal ini akan sangat berguna dan bisa memperluas kustomisasi tema chat buatan dengan META AI yang sudah disediakan.
Namun, Fone Arena mencatat bahwa fitur ini mungkin tidak tersedia untuk semua pengguna di awalnya.