2. Membantu pembentukan kolagen
Selain itu, mengonsumsi buah melon selama hamil juga dapat membantu pembentukan kolagen.
Hal tersebut karena buah melon memiliki kandungan vitamin c yang cukup tinggi.
Vitamin C bertugas untuk menjaga kesehatan kulit seperti mencerahkan dan meningkatkan pembentukan kolagen.
Biasanya selama hamil kulit ibu hamil akan mengalami banyak masalah karena perubahan hormon, namun dengan mengonsumsi buah melon, kulit ibu hamil dapat tetap sehat dan cerah.
Seperti yang diketahui, selain dikonsumsi buah melon juga kerap diolah menjadi bahan dasar pembuatan produk kecantikan.
3. Mengurangi risiko cacat lahir pada bayi