Hal tersebut juga menjelaskan bahwa, malam tersebut yang paling banyak dicari dan dinantikan oleh kebanyakan umat muslim di belahan dunia manapun, serta merupakan waktu di mana kitab Al-Qur’an diturunkan.
Terdapat keutamaan beribadah pada malam ini yakni terhitung lebih baik dari seribu bulan, oleh sebab itu malam lailatul qadr ini menjadi waktu yang mustajab untuk berdoa.
Demikian itulah pilihan waktu doa bermustajab yang tepat. Ingat, berdoalah dengan penuh kesadaran dan keikhlasan, agar doa bisa terkabul.
















