2. Menjaga tekanan darah
Selain melancarkan sistem pencernaan, bawang bombay juga bisa dimanfaatkan untuk menjaga tekanan darah.
Bagi kamu yang memiliki hipertensi atau tekanan darah tinggi dapat mengonsumsi bawang ini, pasalnya memiliki kandungan vitamin E dan C yang dibutuhkan tubuh.
Kandungan tersebut diketahui bisa membantu pencerita menurunkan tekanan darah atas serta menjaga tekanan darah bawah supaya stabil.
3. Mencegah konstipasi
Manfaat lainnya, bawang bombay ini dapat juga mencegah konstipasi, berkat kandungan serat yang ada di dalamnya.
Kandungan serat ini diketahui mampu melancarkan buang air besar dan mencegah terjadinya konstipasi.
















