Meski memiliki kandungan kafein di dalamnya, biji kopi ini bisa membantu mengurangi peradangan kulit misalnya jerawat, eksim, dan psoriasis.
Beberapa kandungan kopi ini kaya akan antioksidan, sehingga bisa menangkal berbagai radikal bebas serta dapat menjaga kulit wajah tetap sehat dan cerah.
Selanjutnya, penggunaan masker ini tidak perlu berlebihan, kamu bisa manfaatkan secukupnya.
Sebelum menggunakannya kamu perlu memastikan lebih dulu apakah ada kecocokan pada bahan satu ini.
Berikut telah dirangkum beberapa manfaat masker kopi yang perlu diketahui.
Manfaat masker kopi untuk kesehatan
1. Merawat bagian kulit yang terbakar
















