Dari total 18 jabatan eselon II yang dilelang di lingkungan Pemprov Bengkulu, satu jabatan telah lebih dulu diisi secara definitif, yakni Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Bengkulu, yang dijabat oleh Desman Siboro dan telah dilantik oleh Wakil Gubernur Bengkulu.
Dengan demikian, saat ini masih terdapat 17 jabatan eselon II yang belum dilantik secara definitif dan masih diisi oleh Pelaksana Tugas (Plt).
Berikut daftar tiga besar hasil Seleksi JPT Pratama di lingkungan Pemprov Bengkulu Tahun 2025:
Kepala Dinas BPSDM
1. Fevri Herlina, AP, S.Sos., M.Si
2. Henny Fathimah, SE
3. Zulhendri, S.Sos
















