“Petugas pengawas harus disiapkan dan diperbanyak, dan tentunya harus yang memiliki pengalaman. Ini penting untuk mengantisipasi kejadian yang tidak diinginkan,” ujarnya.
Ia menambahkan, agar penarikan retribusi wisata dilakukan sesuai ketentuan yang berlaku serta menghindari adanya pungutan liar seperti yang terjadi tahun tahun sebelumnya
“Dan juga Penarikan retribus di setiap wisata i harus sesuai aturan. Jangan sampai ada pungutan di luar ketentuan yang justru merugikan pengunjung,” tegasnya. (jly)
















