“Kondisi tersebut berpotensi menghambat pencapaian target eliminasi TBC. Oleh karena itu, diperlukan penguatan komitmen pemerintah daerah, peningkatan koordinasi lintas sektor, serta perbaikan tata kelola program secara terintegrasi agar upaya penuntasan TBC dapat dilaksanakan secara efektif, berkelanjutan, dan memberikan dampak nyata bagi kesehatan masyarakat,” pungkas Medy.
Page 4 of 4
















