Untuk mendapatkan informasi selengkapnya simaklah dalam rangkuman artikel BEKENTV berikut ini.
Efek Samping Kebanyakan Mengonsumsi Buah Matoa
1. Dapat Menyebabkan Mual dan Sakit Kepala
Mengonsumsi buah matoa secara berlebihan dalam jumlah yang banyak bisa memicu terjadinya rasa mual dan sakit kepala.
Karena, rasanya yang kenyal dan enak, biasanya sering sekali orang-orang ketagihan dalam mengonsumsinya.
Nah, jika kamu masih mengosumsinya secara terus-menerus, maka rasa mual hingga pusing akan timbul, dan bisa menghambat aktivitas sehari-hari.
2. Dapat Membuat Tubuh Terasa Mabuk
Sering mengonsumsi buah matoa secara berlebihan akan membuat tubuh terasa mabuk seperti pusing dan mual.
















