Di sisi lain, kacang-kacangan juga memberikan dampak buruk berupa mengeringkan bibir sehingga dapat menyebabkan pecah-pecah.
Hal ini dapat memperburuk kondisi sarian. Adapun kacang yang sebaiknya dihindari ketika sariawan adalah kenari, kacang tanah, kacang mete dan almond.
3. Cokelat
Makanan yang sebaiknya dihindari ketika sariawan berikutnya adalah coklat.
Hal tersebut karena coklat membuat sariawan alergi dan memperburuk peradangan.
Diketahui, coklat memiliki kadnungan alkaloid yang bahaya untuk sariawan.
Tidak hanya itu, mengkonsumsi coklat saat sariawan akan menimbulkan rasa perih dan sakit di seluruh area mulut.















