Diketahui, pengaturan tonase dan pengawasan kendaraan akan menjadi kewenangan Pemerintah Kabupaten Seluma, sebagai langkah antisipasi agar jalan yang baru dibangun dapat bertahan lama.
Acara syukuran berlangsung khidmat dan dihadiri unsur Forkopimda, tokoh masyarakat, serta warga sekitar yang menyambut antusias selesainya pembangunan jalan yang telah lama dinantikan. (jly)
Page 4 of 4
















