Selain itu, bengkoang memiliki kandungan vitamin C yang ampuh melawan bakteri penyebab jerawat, sehingga wajah menjadi bersih dan glowing.
Manfaat ini dapat kamu proleh dengan menggunakannya sebagai masker secara rutin, setidaknya 3 kali dalam seminggu. Berikut cara membuatnya:
Parut satu buah bengkoang yang sudah dikupas dan dicuci
Parut sampai halus
Peras hasil parutan tersebut
Diamkan air perasan bengkoang sampai mengendap
Ambil sari dari perasan tersebut
Tambahkan 2 sdm minyak zaitun
Aduk kedua bahan sampai bercampur
Oleskan masker ke wajah secara merata
Diamkan selama 10 menit
Bilas wajah sampai bersih
















