Selain itu, senyawa tersebut juga bekerja untuk meningkatkan produksi hormon insulin dari pankreas. Oleh karena itu biji mahoni ampuh menurunkan kadar gula dalam darah.
3. Melawan infeksi
Manfaat biji buah mahoni untuk kesehatan berikutnya adalah dapat melawan infeksi. Kandungan antibakteri, antijamur, dan antivirus, yang ada pada biji buah mahoni bermanfaat dalam melawan infeksi.
Menurut penelitian biji buah mahoni benar dapat melawan pertumbuhan berbagai bakteri dan jamur. Mulai dari bakteri yang menyebabkan diare, infeksi saluran kemih, hingga pneumonia.
4. Menurunkan Kolesterol
Selain melawan infeksi, biji buah mahoni juga menyimpan manfaat untuk membantu menurunkan kolesterol.
















