Apabila kolesterol meningkat, maka kesehatan tubuh akan terpengaruh.
Kadar kolesterol yang tinggi dapat memicu penyumbatan arteri sehingga dapat menyebabkan penyakit lain seperti serangan jantung dan stroke.
3. Obesitas
Junk food seringkali menjadi penyebab utama yang membuat tubuh terkena obesitas.
Hal ini terjadi lantaran junk food mengandung gula buatan dan garam yang tinggi sehingga keduanya dapat menjadi penyebab kegemukan atau obesitas.
Kandungan minyak yang tinggi dan juga bahan pengawet yang ada di dalam junk food dapat membuat tubuh kesulitan untuk menguraikan lemak yang masuk.
















