Namun, konsumsi berlebihan justru dapat menimbulkan efek sebaliknya.
Terlalu banyak serat bisa menyebabkan perut kembung, begah, diare, hingga nyeri perut.
Beberapa jenis buah seperti apel, pir, dan mangga juga mengandung sorbitol yang dapat memicu gangguan pencernaan.
Jika dikonsumsi berlebihan, terutama pada orang dengan sistem pencernaan sensitif.
3. Risiko Asam Lambung Meningkat
Bagi penderita maag atau GERD, konsumsi salad buah secara berlebihan perlu lebih diperhatikan.
Buah-buahan asam seperti nanas, jeruk, kiwi, dan stroberi dapat memicu peningkatan asam lambung jika dikonsumsi terlalu banyak sekaligus.
















