Berikut ini telah dirangkum beberapa tips agar tidak mudah mengantuk yang dapat dilakukan.
Tips biar tidak mengantuk saat membaca Al-Qur’an
1. Meluruskan Niat Karena Allah SWT
Langkah pertama yang sangat penting adalah meluruskan niat. Bacalah Al-Qur’an semata-mata karena Allah SWT, bukan karena kebiasaan atau sekadar menggugurkan kewajiban. Rasulullah SAW bersabda:
“Sesungguhnya setiap amal tergantung pada niatnya.” (HR. Bukhari dan Muslim)
Ketika niat sudah lurus, hati akan lebih hidup dan semangat dalam beribadah, sehingga rasa kantuk bisa berkurang.
2. Memilih Waktu yang Tepat dan Kondisi Tubuh yang Segar
















