<!--StartFragment --> <span class="cf0"><strong>BEKENTV</strong> - Bunga mawar memiliki ragam jenis dengan karaktersitik hingga ciri khas yang berbeda, ternyata ada juga yang di sebut elegan.</span> <span class="cf0">Bunga mawar ini di </span><span class="cf0">dentik dengan pohon berduri serta beraroma wangi indah, yang kerap dijadikan sebagai lambang cinta dan punya berbagai macam warna menarik.</span> <span class="cf0">Setiap jenis bunga mawar ini tentunya memiliki ciri khas yang membedakannya, baik dari segi warna, ukuran, maupun bentuk kelopaknya.</span> <span class="cf0">Tanaman hias ini memang memiliki tempat khusus dalam berbagai budaya dan digunakan untuk berbagai tujuan, mulai dari dekorasi, obat herbal alami untuk kesehatan, hingga bahan utama dalam produk kecantikan. </span><!--nextpage--> <span class="cf0">Tapi tak banyak yang tahu ragam jenis bunga mawar ini ada berapa, padahal setiap ciri khas yang dilihatkan sudah jelas berbeda.</span> <span class="cf0">Berikut ini, telah BEKENTV rangkum beberapa ragam jenis dari tanaman hias bunga mawar.</span> <strong><span class="cf0">Ragam Jenis Bunga Mawar</span></strong> <strong><span class="cf0">1. Mawar Hybrid Tea</span></strong> <span class="cf0">Mawar Hybrid Tea adalah salah satu jenis mawar paling populer di dunia dimana henis ini dikenal dengan bunganya yang besar dan elegan. </span> <span class="cf0">Jenis yang satu ini sering kali memiliki satu bunga pada setiap tangkai dan mawar ini memiliki berbagai warna, seperti merah, putih, kuning, hingga ungu. </span> <span class="cf0">Mawar Hybrid Tea sering digunakan sebagai bunga potong untuk buket atau dekorasi karena tampilannya yang mewah dan tahan lama.</span><!--nextpage--> <strong><span class="cf0">2. Mawar Floribunda</span></strong> <span class="cf0">Jenis mawar populer selanjutnya adalah Mawar Floribunda yang merupakan hasil persilangan antara mawar polyantha dan Hybrid Tea. </span> <span class="cf0">Ciri khas mawar ini adalah bunga kecil hingga sedang yang tumbuh berkelompok dalam satu tangkai. </span> <span class="cf0">Mawar ini memiliki warna-warna cerah, seperti merah muda, oranye, dan kuning. Floribunda sering ditanam di taman karena mekar sepanjang musim dan relatif mudah dirawat.</span> <strong><span class="cf0">3. Mawar Climbing</span></strong> <span class="cf0">Mawar Climbing, atau mawar merambat, merupakan jenis mawar yang memiliki batang panjang yang dapat tumbuh hingga beberapa meter. </span> <span class="cf0">Jenis ini sering digunakan untuk menghias dinding, pagar, atau pergola dan bunganya bisa besar seperti Hybrid Tea atau kecil seperti mawar liar. </span><!--nextpage--> <span class="cf0">Mawar Climbing ini memberikan kesan romantis dan klasik pada taman atau halaman rumah.</span> <strong><span class="cf0">4. Mawar Miniatur</span></strong> <span class="cf0">Seperti namanya, Mawar Miniatur memiliki ukuran kecil, baik bunga maupun daunnya sehingga jenis ini sangat cocok ditanam di pot atau sebagai dekorasi dalam ruangan. </span> <span class="cf0">Namun meskipun ukurannya kecil, mawar ini memiliki keindahan dan variasi warna yang tidak kalah dengan jenis mawar lainnya. </span> <span class="cf0">Mawar Miniatur juga cukup mudah dirawat dan tahan terhadap berbagai kondisi cuaca sehingga bisa kamu jadikan pilihan untuk tanaman hias di pekarangan rumah.</span> <strong><span class="cf0">5. Mawar Polyantha</span></strong> <span class="cf0">Jenis berikutnya adalah Mawar Polyantha yang memiliki bunga kecil yang tumbuh berkelompok dalam jumlah besar. </span><!--nextpage--> <span class="cf0">Jenis mawar yang satu ini sering digunakan untuk menghias taman karena memiliki sifat tahan lama dan dapat berbunga sepanjang musim.</span> <span class="cf0">Mawar Polyantha juga tersedia dalam warna-warna cerah seperti merah, putih, dan merah muda serta perawatannya pun relatif mudah sehingga cocok untuk pemula.</span> <strong><span class="cf0">6. Mawar Rugosa</span></strong> <span class="cf0">Mawar Rugosa dikenal dengan daunnya yang tebal dan bergelombang serta bunga yang memiliki aroma harum. </span> <span class="cf0">Mawar ini sering tumbuh liar di sepanjang pantai dan dapat bertahan di tanah yang kurang subur. </span> <span class="cf0">Selain itu, Mawar Rugosa juga menghasilkan buah mawar atau rosehip yang kaya akan vitamin C sehingga sering digunakan dalam pengobatan tradisional dan produk kesehatan.</span><!--nextpage--> <span class="cf0">Demikian itulah rangkuman ragam jenis dari bunga mawar. Semoga bermanfaat!</span> <!--EndFragment -->