7. Memelihara kesehatan rambut dan kuku
Buah pepaya mengandung beragam vitamin dan juga mineral yang dipercaya bisa meningkatkan pertumbuhan pada rambut dan kuku.
Daging buah ini berwarna jingga, dan dapat diolah sebagai masker rambut untuk menyuburkan dan melebatkan rambut.
Masih ada lagi manfaat dari buah pepaya, bisa mengurangi risiko terkena penyakit kanker.
Hal tersebut karena kandungan antioksidan, likopen yang dapat menangkal radikal bebas penyebab kanker.
Bukan hanya buahnya saja yang punya manfaat, daun pada pohon pepaya juga sangat baik dikonsumsi, khususnya bila kamu sedang mengalami penyakit demam dengue.
			
    	








							






