3. Mitos Terong Menyebabkan Sakit Perut
Beberapa orang menghindari terong karena dianggap bisa menyebabkan sakit perut dan gangguan pencernaan.
Faktanya, terong justru mengandung serat yang baik untuk kesehatan pencernaan.
Meski demikian, mengonsumsi terong secara berlebihan bisa menyebabkan kembung atau gas, seperti halnya sayuran berserat tinggi lainnya.
Oleh sebab itu, selama dikonsumsi dalam jumlah yang wajar, terong aman dan bermanfaat untuk pencernaan.
4. Mitos Terong Tidak Memiliki Nutrisi yang Penting
Selanjutnya ada mitos yang beranggapan bahwa terong hanya mengandung air dan tidak memiliki nutrisi penting.
			
    	








							






