8. Menjaga Kesehatan Tulang
Manfaat apel lainnya yang perlu sahabat sehat ketahui adalah dapat menjaga kesehatan tulang. Hal ini disebabkan oleh kandungan zat besi dan kalium yang terdapat dalam buah apel.
Zat besi dan kalium berperan dalam menjaga kepadatan serta kekuatan tulang.
Demikian itulah 8 manfaat yang bisa diperoleh dari mengonsumsi apel fuji. Semoga bermanfaat!
Page 6 of 6
















