Dugaan Korupsi Mega Mall-PTM Bengkulu, Saksi Ungkap Status Tanah Pemkot di Persidangan
Pengadilan Tipikor Negeri Bengkulu kembali menggelar sidang lanjutan kasus dugaan korupsi pendapatan Asli Daerah (PAD) Pasar Tradisional Modern (PTM) dan Mega Mall Bengkulu pada Rabu (28/1/2026).