BEKENTV – Untuk mengatasi penyakit biduran pada kulit, kamu bisa menggunakan beberapa obat herbal yang di rekomendasikan, selain mudah untuk didapatkan tentunya minim akan efek samping berbahaya.
Biduran atau dikenal dengan nama urtikaria ini merupakan kondisi kulit yang ditandai dengan munculnya ruam kemerahan disertai rasa gatal yang mengganggu.
Penyebabnya bisa bermacam-macam, mulai dari reaksi alergi terhadap makanan atau obat, hingga paparan suhu ekstrem.
Oleh karena itu, banyak orang mencari cara alami untuk meredakan gejala ini, salah satunya dengan menggunakan obat herbal.
Obat herbal seringkali menjadi pilihan populer karena dianggap lebih aman dan minim efek samping jika dibandingkan dengan obat-obatan kimia.
















