Efek Samping Konsumsi Jahe Emprit Berlebihan
1. Masalah Pencernaan
Efek samping yang pertama saat mengonsumsi jahe emprit secara berlebihan akan menimbulkan efek samping bagi kesehatan pencernaan.
Karena dalam jahe emprit ini ada efek menghangatkan tubuh yang tinggi, sehingga saat dikonsumsi secara berlebihan akan membuat perut terasa tidak nyaman oleh serangan yang panas dari jahe ini.
Selain itu, mengonsumsinya secara berlebihan juga akan menimbulkan dampak buruk seperti diare.
2. Reaksi Alergi
Efek samping berikutnya dari mengonsumsi jahe emprit secara rutin dapat memicu timbulnya reaksi alergi pada tubuh.
















