BEKENTV – Di tahun 2026 ini, Toyota kembali menghadirkan kendaraan kebutuhan keluarga yang relevan melalui Toyota Avanza 2026.
Diketahui, Toyota Avanza 2026 kini tampil lebih modern hingga canggih, tapi tetap mempertahankan tawaran harga yang terjangkau untuk dimiliki.
Merek mobil satu ini tetap mengutamakan kebutuhan keluarga Indonesia yang mengedepankan fungsi kendaraan dengan fitur kenyamanan dan keamanan yang stabil.
Menariknya, pada Toyota Avanza 2026 ada perubahan di sisi desain eksteriornya, dengan tampilan garis bodi yang lebih tegas dan propesional.
Bagian gril depannya berukuran besar dengan akses krom yang berpadu elegan dengan lampu utama LED-nya, sehingga terkesan bernuansa futuristik.
















